Daftar Bendera Negara di Dunia – Bendera Negara adalah bendera yang digunakan sebagai tanda atau lambang suatu negara. Setiap negara yang berdaulat di dunia ini memiliki bendera negara sebagai lambang identitas dan kebanggaan negara dan bangsanya. Negara Berdaulat pada dasarnya adalah negara yang pemerintahannya memiliki kendali penuh urusan dalam negerinya sendiri dalam suatu wilayah atau batas teritorial dan geografisnya. Negara-negara berdaulat yang diakui oleh dunia Internasional ada 195 Negara yaitu negara-negara anggota PBB sebanyak 193 negara dan 2 negara yang diakui secara internasional namun bukan anggota PBB (hanya sebagai Pengamat PBB) yaitu negara Vatikan dan negara Palestina.
Sebagai pengetahuan tambahan, yang dimaksud dengan Negara Pengamat PBB adalah Negara yang bukan anggota PBB (negara non-anggota) namun diakui sebagai negara berdaulat dan memiliki hak berbicara di pertemuan Majelis Umum PBB tetapi tidak dapat memberikan suara pada resolusi. Negara Pengamat ini bebas untuk mengajukan petisi untuk bergabung sebagai anggota penuh atas keinginan mereka sendiri.
Daftar Bendera Negara di Dunia
Berikut ini adalah daftar gambar Bendera 193 negara berdaulat yang merupakan negara anggota PBB dan 2 negara pengamat PBB (Observers States).
Baca juga : Negara-negara Anggota Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB).
Bendera Negara Anggota PBB
Berikut ini adalah Bendera Negara-negara anggota Perserikatan Bangsa-bangsa atau PBB.
Bendera Negara Pengamat PBB (Oserver States)
Berikut ini adalah Daftar 2 Negara Pengamat PBB (Observers States) :
No | Nama Negara | Bendera Negara |
1 | Vatikan | |
2 | Palestina | |